Bidang Pekerja Yang Sesui Dengan Anda
Anda mengikuti perjalanan melihat pemandangan ajaib dunia, ada kesempatan bagi anda untuk berdiri di depan sebuah jendela spesial, dengan menekan suatu tombol, anda dapat langsung menikmati pemandangan yang tidak pernah anda lihat sebelumnya, pemandangan yang bagaimana yang anda ingin lihat?
A. Jalan gunung yang kasar dan tidak merata yang penuh tantangan.
B. Pemandangan apapun yang berhubungan dengan makanan.
C. Padang rumput yang hijau berseri.
D. Pemandangan laut luas yang jauh nan indah.
E. Pemandangan apapun yang berhubungan dengan pepohonan.
F. Pemandangan malam yang penuh dengan titik-titik bintang yang banyak sekali.
Penjelasan
A. Anda memiliki persyaratan yang sangat istimewa untuk berhasil – kearifan dan kemampuan untuk melakukan, semangat dan penuh keberanian berlari mengejar target anda! Sesuai di bidang : komputer, perdagangan, keuangan, publikasi, teknologi baru, dan lain-lain.
B. Anda tidak mengerti yang namanya persaingan, tekanan, tidak mempedulikan ketidak rukunan orang di sekitar anda, hanya melakukan sesuatu yang diri sendiri menyukainya, sesuai di bidang : kreatif, seniman, interior design, kecantikan, dan lain-lain.
C. Kemampuan bekerja yang kuat dan rasa tanggung jawab yang tinggi, tidak pernah berkhayal, tidak tamak, pekerjaan yang diserahkan kepada anda pasti dapat terselesaikan. Sesuai di bidang : sekretaris, administrasi, pendidikan, teknik profesional, atlet olahraga, dan lain-lain.
D. Memiliki respon yang baik, kemampuan bermasyarakat yang hebat, tidak menyukai
E. Anda selalu bisa mempergunakan kearifan dan kemampuan anda, membuat orang lain menyukai dan yakin terhadap anda setiap menit dan setiap detik selalu merencanakan lanhkah anda selanjutnya. Sesuai di bidang : berita, dokter, pengacara, politik, aktifis HAM, dan lain-lain.
F. Kelihatan malas, namun memiliki pandangan yang tajam dan misterius! Anda hidup sesuai dengan kemauan sendiri, saat melekukan segala sesuatu tidak suka diganggu, suka memegang kuasa dalam membuat keputusan, sesuai di bidang : peramal, psikiater, penulis, dan lain-lain.
1 comment:
terima kasih buat postinganya.
mau nanya kalau kita seorang guru ada gak tips sukses psikotes agaR psikologi kita bagus?
Post a Comment