Penatan meja kantor, paling dapat menunjukkan sifat seseorang. Lihatlah meja kantormu atau orang disekitarmu bergaya seperti apa?
A. Meja kantor yang berantakan.
B. Meja kantor yang ditata bonsai kecil.
C. Meja kantor yang ditata mainan kecil
D. Meja kantor yang tidak ada barang aksesoris.
E. Meja kantor yang dipajang foto keluarga.
Penjelasan
A. Perhitungan pikiran yang cekatan, justru disaat situasi rumit, juga dapat dengan cepat bertindak dan menangani masalah, tidak perduli lingkungan yang seperti apa dapat dengan mudah diatasi.
B. Tenang dan bijaksana, juga mengerti aturan, bertanggung jawab. Orang yang menyukai tanaman bonsai kecil, dalam hatinya lebih lemah lembut dibandingkan orang biasanya.
C. Suka menciptakan dunia yang kaya perasaan, hanya sekedar ketrampilan untuk mengisi kehidupan yang hambar ini. Tapi yang perlu diperhatikan adalah, hati-hati kehambaran ini bisa membuatmu kehilangan pekerjaan.
D. Memisahkan dengan jelas kehidupan pribadi dan pekerjaan, diwaktu bekerja tidak suka bermain bersama teman sekantor juga tidak mau banyak bicara, seperti sisi kosong permukaan meja, membuat jarak dengan orang.
E. Sangat lemah, tidak dapat menimbulkan cekcok dengan orang, bisa demi kekompakan grup kantor mengerjakan banyak urusan, mengingat ulang tahun setiap orang, suka menanggap perusahaan seperti kekuarga yang bahagia.
No comments:
Post a Comment